Menurut w3schools.com ada 10 jenis huruf (fonts) yang aman untuk digunakan pada HTML dan CSS yaitu:
Keluarga sans-serif
Dari keluarga sans-serif ini terdiri Arial, Verdana, Helvetica, Tahoma dan Trebuchet MS
Keluarga serif
Times New Roman, Georgia dan Garamond mewakili keluarga serif.
Lainnya
Keluarga monospace diwakili Courier New sedangkan Brush Script MT dari keluarga cursive.
Dari penjelasan w3schools.com diketahui bahwa Georgia menjadi pilihan terbaik untuk mendukung desain situs/blog yang mobile dan responsive yang membuat Admin Kustomasium beralih dari Trebuchet MS (sans-serif) ke Georgia (serif) yang dipasangkan dengan Verdana.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar